Apa yang Membedakan Jaring-Jaring Makanan dan Piramida Makanan? Materi IPAS Kelas 5 SD

By Thea Arnaiz, Senin, 26 September 2022 | 12:15 WIB
Kunci jawaban materi IPAS kelas 5 SD, Kurikulum Merdeka, perbedaan antara jaring-jaring makanan dengan piramida makanan. (freepik)

- Diagram jaring-jaring makanan disusun dalam bentuk linear. 

- Diagram piramida makanan bentuknya segitiga hingga ke puncak. 

- Jaring-jaring makanan menunjukkan aliran energi dan pola makan makhluk hidup yang berbeda. 

- Piramida makanan menunjukkan jumlah makanan yang dibutuhkan. 

Pembahasan dan jawaban ini bisa menjadi pemandu bagi orang tua dalam mendampingi anak selama belajar di rumah. 

Sumber: Buku Siswa Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial Kelas 5 SD, Kurikulum Merdeka, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi. 

Baca Juga: Bagaimana Makhluk Hidup pada Suatu Ekosistem Mendapatkan Energi? Materi IPAS Kelas 5 SD Kurikulum Merdeka

---

Kuis!
Apa peran hewan omnivora di jaring-jaring makanan?
Petunjuk: Cek halaman 2!

Tonton video ini, yuk!  

----  

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.