Manfaat Air dalam Kehidupan Sehari-hari, Materi Kelas 3 SD Tema 3

By Amirul Nisa, Rabu, 28 September 2022 | 09:45 WIB
Air memiliki banyak peran baik untuk manusia dan berbagai makhluk hidup lain. (Hilary Halliwell/pexels)

Selain pekerjaan rumah tangga, air juga membantu dalam beberapa jenis pekerjaan lain.

Air bisa digunakan mencuci kendaraan dari kendaraan roda dua hingga roda empat.

2. Membantu Irigasi Pertanian

Selain membantu urusan rumah tangga, air juga memiliki peran dalam dunia pertanian.

Air memiliki peran untuk mendukung keberhasilan panen para petani.

Untuk memanfaatkan air, para petani membuat sistem irigasi yang akan mengaliri setiap tempat tanaman tumbuh.

Sistem irigasi ini biasanya akan menggunakan air sungai atau danau.

Sistem ini akan memanfaatkan sifat air yang megalir dari tempat tinggi ke rendah dan mengisi ruang.

Jadi para petani akan membuat jalan untuk air mengalir ke arah lahan pertanian mereka.

Dengan begitu, para petani tidak perlu repot mengambil air untuk kebutuhan bercocok tanam.

3. Memberi Energi

Baca Juga: Cari Jawaban Materi Kelas 3 SD tema 3, Apakah Musik Termasuk Benda?