Mengenal Cerita Fantasi: Pengertian, Jenis, dan Unsur Pembentuknya

By Amirul Nisa, Kamis, 6 Oktober 2022 | 12:00 WIB
Beragam jenis cerita fantasi memiliki beberapa unsur pembentuk yang mirip. (rawpixel.com)

Cerita fantasi irisan merupakan cerita yang berisi imajinasi, namun beberapa objek masih ada di dunia nyata.

2. Cerita Fantasi Berdasarkan Latar Cerita

Pada jenis cerita ini, dibagi menjadi dua bagian lain, yaitu cerita fantasi latar sezaman dan cerita fantasi lintas waktu.

Pada cerita fantasi ini, sebuah cerita hanya akan menggunakan satu jenis latar waktu saja.

Cerita fantasi ini adalah cerita fantasi yang di dalamnya ada dua latar waktu berbeda.

Jadi pengarang membuat sebuah cerita dengan menggunakan latar waktu masa kini dengan masa lampau atau masa kini dan masa depan.

Nah, itu tadi penjelasan tentang cerita fantasi yang memiliki beberapa unsur berbeda dari jenis cerita lainnya.

Baca Juga: Langkah-Langkah Membuat Cerita Berdasarkan Ide Pokok dengan Mudah

----

Kuis!

Apa yang dimaksud dengan cerita fantasi?

Petunjuk: cek di halaman 1!

Tonton video ini, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.