Proses ini terjadi saat sebagian besar air gula sudah menguap dan menyisakan gula yang mencair dan bisa dibentuk.
Saat membuat gulali, teman-teman bisa membentuk gula menjadi beragam bentuk, dan nantinya akan mengeras saat terkena suhu ruang. Peristiwa itulah yang disebut dengan membeku.
Nah, itu tadi penjelasan tentang tiga perubahan wujud benda pada proses pembuatan gulali.
----
Kuis! |
Benda apa saja yang bisa mengalami perubahan wujud? |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
Tonton video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.