Cari Jawaban Kelas 5 SD Tema 3, Contoh Lagu-Lagu Bertangga Nada Mayor dan Bertangga Nada Minor

By Fransiska Viola Gina, Kamis, 13 Oktober 2022 | 09:30 WIB
Contoh lagu bertangga mayor dan bertangga nada minor. (freepik)

Umumnya, tangga nada minor ini dimulai dengan nada la (6) dan diakhiri juga dengan nada la atau A.

Beberapa lagu nasional yang menggunakan tangga nada minor, antara lain:

1. Mengheningkan Cipta karya Truno Prawit.

2. Syukur karya H. Mutahar.

3. Gugur Bunga karya Ismail Marzuki.

4. Indonesia Pusaka karya Ismail Marzuki.

5. Rayuan Pulau Kelapa karya Ismail Marzuki.

6. Tanah Airku karya Ibu Soed.

7. Bagimu Negeri karya R. Kusbini.

Beberapa lagu daerah yang menggunakan tangga nada minor, antara lain:

1. Es Lilin berasal dari Jawa Barat.

Baca Juga: Pengertian, Ciri-Ciri, dan Contoh Tangga Nada Diatonis Mayor, Cari Jawaban Kelas 5 SD Tema 2