Akhirnya hewan-hewan bisa berpindah bahkan mati karena tidak bisa beradaptasi di habitat baru.
3. Terjadi Erosi dan Abrasi
Erosi adalah pengikisan permukaan bumi oleh tenaga yang melibatkan pengangkatan benda, seperti air mengalir atau ombak lautan.
Sedangkan abrasi dapat menyebabkan menyempitkan lahan bagi penduduk dan mengganggu kehidupan biota air payau.
Kedua kondisi ini bisa merugikan untuk makhluk hidup, seperti hewan dan manusia yang tinggal di sekitar pantai.
Hutan bakau berfungsi untuk mencegah dan mengurangi risiko erosi tanah dan abrasi pantai ini. Jadi, ketika hutan bakau rusak, lahan penduduk di sekitar pantai akan semakin menyempit.
Selain itu, banyak terjadi kerusakan ketika air laut pasang berlangsung dalam waktu yang lama.
---
Kuis! |
Hewan apa saja yang tinggal di sekitar hutan bakau? |
Petunjuk: Cek halaman 2! |
Tonton video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.