Cari Jawaban Materi Kelas 6 SD/MI, Bagaimanakah Ciri Utama yang Dialami Anak Perempuan yang Mengalami Puber?

By Thea Arnaiz, Rabu, 19 Oktober 2022 | 08:00 WIB
Kunci jawaban materi kelas 6 SD/MI, mengetahui ciri utama dan perubahan pada anak perempuan yang mengalami pubertas. (freepik)

Lebih baik periksakanlah ke dokter untuk mendapatkan penanganan yang tepat. 

Cara Menyikapi Perubahan Primer pada Masa Pubertas 

Karena terjadi perubahan fisik dan mental selama masa pubertas, kita bisa menyikapinya dengan cara berikut, yaitu: 

- Menjaga kebersihan tubuh dengan mandi minimal dua kali sehari 

- Menjaga kesehatan dan rajin olahraga agar pertumbuhan tidak terhambat 

- Mengonsumsi makanan sehat dan seimbang 

- Memilih pergaulan yang baik agar tetap melakukan kegiatan positif 

- Berpikir positif dan tetap percaya diri selama masa pubertas 

Pembahasan dan jawaban ini bisa menjadi pemandu bagi orang tua dalam mendampingi anak selama belajar di rumah.  

Sumber: Buku Siswa Kelas 6 SD/MI Tema Menuju Masyarakat Sejahtera, Kurikulum 2013 Revisi, Penerbit Masmedia.  

Baca Juga: Cari Jawaban Materi Kelas 6 SD Tema 7, Persiapan Apa yang Harus Dilakukan untuk Menghadapi Masa Pubertas?

---

Kuis!
Kapan anak perempuan mengalami pubertas?
Petunjuk: Cek halaman 1!

Tonton video ini, yuk!  

----  

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.