papan disatukan menjadi rakit.
Jangan lupa rajin cuci tangan,
agar kita tak mudah sakit.
Makna: pantun ini berisikan nasihat untuk tidak lupa rajin mencuci tangan sebagai bentuk menjaga kesehatan.
4. Contoh Pantun Nasihat tentang Olahraga
Beli buah di Pasar Minggu,
jangan lupa membeli duku.
Jangan lupa olahraga selalu,
agar bahagia hadir selalu.
Makna: pantun ini mengingatkan bahwa olahraga adalah salah satu aktivitas yang bisa menyehatkan tubuh sekaligus membuat diri menjadi bahagia.
5. Contoh Pantun Nasihat tentang Jangan Menunda Pekerjaan
Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 5 SD Tema 4, Contoh Pantun Kanak-Kanak, Pantun Muda, dan Pantun Tua