Apakah pada Masa Kanak-Kanak Organ Reproduksi Sudah Mulai Matang? Materi Kelas 6 SD/MI

By Thea Arnaiz, Jumat, 21 Oktober 2022 | 09:12 WIB
Kunci jawaban materi kelas 6 SD/Mi, bagaimana perkembangan organ reproduksi pada masa kanak-kanak? (Prakasit John Khuansuwan/freepik)

- Suaranya masih halus 

Ciri-Ciri Anak perempuan pada Masa Pubertas: 

- Payudara mulai tumbuh 

- Pinggul membesar 

- Tumbuh rambut halus di sekitar kemaluan dan ketiak 

- Suaranya berubah jadi melengking 

Pembahasan dan jawaban ini bisa menjadi pemandu bagi orang tua dalam mendampingi anak selama belajar di rumah.  

Sumber: Buku Siswa Kelas 6 SD/MI Tema Menuju Masyarakat Sejahtera, Kurikulum 2013 Revisi, Penerbit Masmedia.  

Baca Juga: Cari Jawaban Materi Kelas 6 SD/MI, Apa Saja Perubahan yang Dirasakan Anak Laki-Laki dan Perempuan Saat Pubertas?

---

Kuis!
Berapa kelompok usia anak-anak?
Petunjuk: Cek halaman 1!

Tonton video ini, yuk!  

----  

Ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan dunia satwa? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo dan Mombi SD.  

Khusus di bulan Oktober 2022, ada diskon 10% untuk berlangganan semua majalah dari Media Anak Grid Network - Kompas Gramedia.  

Untuk langganan: 

Majalah Bobo: https://bit.ly/PROMOBOBOOKTOBER 

Majalah Bobo Junior: https://bit.ly/PROMOBOJUNOKTOBER 

Majalah Mombi SD: https://bit.ly/PROMOMOMBISDOKTOBER 

Majalah Mombi TK: https://bit.ly/PROMOMOMBIOKTOBER