2. Membuka Lapangan Pekerjaan
Jika pengusaha UMKM berkembang karena warga Indonesia ingin menggunakan produknya.
Maka, mereka butuh pekerja yang lebih banyak, sehingga membuka lapangan pekerjaan yang layak untuk warga negara Indonesia.
Tingkat perekonomian Indonesia pun makin tinggi dan mengurangi tingkat pengangguran.
3. Produk Berkualitas dengan Harga yang Terjangkau
Produk UMKM yang bertahan tentu diproduksi dengan kualitas terbaik namun harganya terjangkau bagi masyarakat Indonesia.
Jadi tidak kalah dengan produk luar negeri, bahkan beberapa produk lokal juga bisa diekspor karena berkualitas.
Oleh karena itu, pilihlah produk UMKM daripada produk luar negeri karena punya kualitas yang sama.
4. Meningkatkan Devisa Negara
Devisa adalah alat pembayaran yang digunakan dalam kegiatan perekonomian internasional.
Jika devisa suatu negara makin tinggi, maka kesejahteraan ekonominya juga makin tinggi.
Baca Juga: Contoh Soal dan Pembahasan Tata Urutan Peraturan Perundang-undangan, Materi PPKn