Karena bersifat kedaerahan, banyak perlawanan yang gagal.
- Penjajahan Belanda:
Deskripsi perjuangan bangsa indonesia pada masa penjajahan Belanda mulai dilakukan dalam skala besar hingga nasional.
Pada awalnya, perjuangan masih dilakukan dalam sifat kedaerahan, namun karena banyak mengalami kekalahan, Indonesia pun bersatu.
Didorong oleh rasa senasib sepenanggungan, akhirnya mulai muncul organisasi yang menjadi cikal bakal Pergerakan Nasional.
- Penjajahan Jepang:
Deskripsi perjuangan bangsa indonesia pada masa penjajahan Jepang mulai dilakukan secara nasional karena mulai banyak tokoh intelektual bermunculan.
Selain itu, persatuan telah terjadi setelah Sumpah Pemuda dan Pergerakan Nasional.
b. Masa Meraih Kemerdekaan
Deskripsi perjuangan Indonesia meraih kemerdekaan dilakukan dengan dua cara, yaitu perundingan dan perlawanan fisik.
Pada masa penjajahan Jepang, terbentuklah banyak organisasi nasional yang bersatu untuk memperjuangkan kemerdekaan Indonesia.