Ciri-Ciri Otot Jantung, Otot Lurik, dan Otot Polos pada Manusia

By Grace Eirin, Minggu, 6 November 2022 | 11:00 WIB
Berdasarkan struktur dan fungsinya, otot manusia dibedakan menjadi 3 jenis, yaitu otot polos, otot lurik, dan otot jantung. (Pixabay)

- Berbentuk seperti serabut halus memanjang atau silindris.

- Terlihat seperti bergaris dengan warna gelap dan terang, sehingga disebut lurik. 

- Bekerja dengan kesadaran dan perintah otak, sehingga disebut otot sadar. 

3. Otot Jantung

Otot jantung merupakan otot yang istimewa karena hanya terdapat pada jantung. 

Ciri-ciri otot jantung, yaitu: 

- Memiliki banyak inti sel yang berada di tengah. 

- Berbentuk memanjang, silindris, dan serabut sel bercabang dan menyatu. 

- Kontraksinya kuat dan berirama. 

- Bekerja di luar kesadaran. 

Nah, seperti itulah ciri, struktur dan fungsi ketiga jenis otot pada manusia. 

----

Kuis!

Bagaimana cara kerja otot? 

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan dunia satwa? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo dan Mombi SD. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.