10 Contoh Hewan Vertebrata dan Invertebrata Beserta Alat Geraknya

By Iveta Rahmalia, Kamis, 10 November 2022 | 08:45 WIB
Ada banyak contoh hewan vertebrata dan invertebrata di sekitar kita. Apa saja contoh-contohnya? (Hippopx)

- Peredaran darah hewan vertebrata adalah peredaran darah tertutup.

- Melakukan reproduksi aktif dengan terjadinya pembuahan sel telur dengan sel sperma.

- Ukuran tubuh lebih besar dan dapat bergerak lebih cepat.

Pengertian Invertebrata

Kebalikan dari vertebrata, hewan invertebrata adalah hewan yang tidak memiliki tulang belakang.

Ciri-ciri hewan invertebrata, yaitu:

- Tidak memiliki tulang belakang.

- Organ tubuh lebih sederhana dibandingkan hewan vertebrata.

- Organ pernapasan berupa kulit, trakea, atau insang.

- Peredaran darah pada hewan invertebrata adalah peredaran darah terbuka.

- Hewan invertebrata berkembang biak secara aseksual dan beberapa secara seksual.

- Ukuran tubuh lebih kecil, tidak kokoh, dan bergerak lebih lambat. Karena itu ada yang memiliki cangkang untuk melindungi tubuhnya. 

Baca Juga: Perbedaan Hewan Vertebrata dan Avertebrata, Materi Kelas 5 SD Tema 1