- Selalu mendahulukan kewajiban bersama daripada kewajiban pribadi.
2. Rela Berkorban di Lingkungan Rumah
- Seorang kakak yang rela memberikan berbagai hal yang dimiliki kepada adiknya.
- Bersedia membantu orang tua dalam berbagai keperluan.
- Mendahulukan kepentingan keluarga daripada kepentingan pribadi.
- Lebih menutamakan belajar daripada menonton televisi atau bermain.
3. Rela Berkorban di Lingkungan Sekolah
- Selalu bersikap jujur dan mengakui kesalahan sendiri jika berbuat salah.
- Mematuhi semua peraturan yang ada di sekolah.
- Selalu bersedia membantu teman yang mengalami kesulitan.
- Membangun sikap menghargai dan menghormati teman, guru, dan semua warga sekolah.
Baca Juga: Nilai-Nilai yang Harus Diperhatikan dalam Musyawarah