10 Contoh Hak, Kewajiban, Tanggung Jawab sebagai Warga Masyarakat, Cari Jawaban Kelas 5 SD

By Fransiska Viola Gina, Kamis, 17 November 2022 | 09:15 WIB
Hak, kewajiban, dan tanggung jawab sebagai warga masyarakat. (freepik)

5. Wajib menjunjung hukum dan pemerintahan.

6. Menjaga kelestarian alam dengan tidak membuang sampah sembarangan.

7. Menggunakan helm saat berkendara.

8. Membayar iuran sampah setiap bulannya. 

9. Membayar setelah memakai fasilitas umum, misalnya jalan tol.

10. Menaati norma-norma yang berlaku di masyarakat. 

Contoh Tanggung Jawab Sebagai Warga Masyarakat

Sementara itu, contoh tanggung jawab sebagai warga masyarakat, antara lain:

1. Mampu bersikap tegas.

2. Saling menghormati dan menghargai aturan.

3. Selalu mengapresiasi kepada siapapun.

4. Menjalankan hal yang sebelumnya sudah diucapkan.