Tanggung jawab sebagai anggota keluarga yang selanjutnya adalah menjaga keharmonisan keluarga.
Untuk melaksnakan tanggung jawab ini, kita bisa bersikap saling menyaynagi, menghormati, dan menghargai.
Sebagai anggota keluarga, kita tak boleh memaksakan kehendak dan harus menghargai setiap perbedaan pendapat dalam keluarga.
Nah, itulah beberapa bentuk tanggung jawab sebagai anggota keluarga. Semoga informasi ini bisa bermanfaat untuk teman-teman, ya.
----
Kuis! |
Apa yang dimaksud dengan tanggung jawab? |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
Lihat juga video ini, yuk!
----
Ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan dunia satwa? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo dan Mombi SD.
Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.