3 Contoh Pusat Keunggulan Ekonomi di Indonesia dari Berbagai Sumber

By Niken Bestari, Rabu, 14 Desember 2022 | 13:00 WIB
Apa saja pusat-pusat keunggulan ekonomi di Indonesia dari berbagai sumber? Kita simak daftarnya berikut ini, yuk! (Freepik)

3. Perkebunan Kopi

Selain batik dan produksi tambang, keunggulan ekonomi Indonesia ada pada sektor perkebunan kopi.

Dirangkum dari data Badan Pusat Statistik (BPS), produksi kopi Indonesia mencapai 774,6 ribu ton pada 2021.

Jumlah tersebut naik 2,75% dari tahun sebelumnya yang sebesar 753,9 ribu ton.

Selain itu, produksi kopi Indonesia pada tahun lalu menjadi yang tertinggi dalam sepuluh tahun terakhir.

Perkebunan kopi tersebar secara merata di Indonesia, karena iklim Indonesia sangat cocok untuk menanam kopi.

Kopi yang terkenal dari Indonesia yang memiliki kualitas ekspor antara lain adalah kopi dari Toraja, Jawa, Lampung, Bali, Flores, dan Papua.

Masyarakat Indonesia juga perlu berbangga, karena ternyata Indonesia merupakan salah satu negara penghasil kopi terbesar di dunia yang menempati urutan ke empat.

Tercatat bahwa pendapatan dari ekspor kopi  Indonesia mencapai 842,52 juta Dolar Amerika atau 13 triliun rupiah.

Nah, itulah 3 contoh pusat keunggulan ekonomi Indonesia dari berbagai sumber.

Semoga membantu!

(Penulis: Aisha Amira / Niken Bestari)