Contoh Soal dan Pembahasan Materi Gaya Gravitasi dan Manfaatnya

By Grace Eirin, Senin, 12 Desember 2022 | 08:30 WIB
Gaya gravitasi membuat semua benda di Bumi jatuh ke tanah. (Photo by Anete Lusina from Pexels)

Dilansir dari laman resmi kemdikbud.go.id, dengan massanya sekitar 333.000 kali lebih besar dari massa bumi, gaya gravitasi Matahari yaitu sebesar 274 m/s2

Gaya gravitasi Matahari berfungsi untuk membuat benda-benda langit di tata surya dapat bergerak mengelilingi Matahari. 

Gravitasi Matahari juga mampu melakukan gaya tarik-menarik dengan benda-benda langit di sekitarnya, seperti planet, asteroid, meteoroid, komet, dan lain-lain.

Diameter dan massa bulan lebih kecil dari Matahari, sehingga gaya gravitasi Bulan juga lebih kecil, yaitu sebesar 1,62 m/s2

Gaya gravitasi Bulan memberikan dampak bagi Bumi dengan menyebabkan air laut pasang. 

3. Apa yang terjadi jika di Bumi tidak ada gaya gravitasi? 

Pembahasan: 

Bumi adalah tempat tinggal yang paling layak untuk kehidupan makhluk hidup, dengan besar gaya gravitasi 6,67 × 10-11 N.

Tanpa adanya gaya gravitasi, Bumi tidak bisa berputar di porosnya, benda-benda di Bumi melayang, dan manusia tidak bisa berjalan atau berlari. 

4. Apa saja faktor yang dapat memengaruhi gaya gravitasi? 

Pembahasan: 

Baca Juga: Jenis-Jenis Penyerbukan dalam Perkembangbiakan Generatif Tanaman