Petir merupakan kilatan listrik di udara yang disertai bunyi gemuruh karena bertemunya awan yang bermuatan listrik positif dan negatif.
Saat petir muncul, teman-teman akan melihat kilatan cahaya di langit dan diikuti suaran gemuruh.
4. Mendung
Mendung merupakan awan yang mengandung hujan.
Saat mendung, keadaan langit akan agak gelap dan tidak ada sinar matahari karena tertutup awan.
5. Matahari
Matahari merupakan bintang yang menjadi pusat tata surya, dan memancakan panas serta cahaya ke Bumi dan planet lain yang mengedarinya.
Bintang besar ini terbentuk dari kandungan hidrogen dan helium.
Nah, itu beberapa kosakata tentang cuaca yang bisa teman-teman hafalkan untuk menambak wawasan.
----
Kuis! |
Apa manfaat memiliki banyak kosakata? |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
Lihat juga video ini, yuk!
----
Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo.
Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.