7 Fakta Unik Angsa, Hewan Setia yang Cepat Belajar dan Pemberani

By Amirul Nisa, Kamis, 5 Januari 2023 | 18:15 WIB
Angsa merupakan hewan anggun yang ternyata memiliki banyak hal menarik. (NoName_13)

Saat bermigrasi, angsa bisa melakukan perjalanan dari 3.218 hingga 4.828 km, lo.

Bahkan jika cuaca baik, angsa bisa terbang sejauh 2.414 km dalam sehari.

6. Pemberani

Dengan tampilan anggunnya, angsa ternyata termasuk hewan yang agresif saat diganggu.

Seekor induk angsa bisa melakukan serangan pada hewan lain atau manusia yang mengganggu anak-anaknya atau sarangnya.

Saat menyerang, mereka akan menjulurkan leher sambil mendesis dan mengeluarkan suara keras.

Suara dan desisan itu dilakukan untuk memberikan peringatan sebelum menyerang.

7. Butuh 6 Minggu untuk Mengerami Telur

Selain setia, angsa juga terkenal sebagai hewan penyayang keluarga.

Hewan ini bisa mengerami telur-telurnya selama enam minggu tanpa berpindah tempat.

Telur angsa ini, biasanya akan menetas setelah dua sampai tinggal minggu.

Baca Juga: Dijuluki Lautan Terhangat, Ini 5 Fakta Unik Samudra Hindia yang Tak Banyak Diketahui