Cari Jawaban Materi Kelas 3 SD Tema 5, Mengapa Bersatu dalam Keberagaman Itu Penting?

By Amirul Nisa, Jumat, 6 Januari 2023 | 19:30 WIB
Pentingnya menjaga sikap bersatu dalam keberagaman di Indonesia. (freepik)

3. Mengikuti Pentas Kebudayaan

Cara lain yang bisa dilakukan adalah dengan mengikuti pentas budaya di daerah sendiri.

Keberagaman budaya merupakan warisan dari nenek moyang yang harus selalu dijaga.

Teman-teman bisa menunjukan rasa bangga ini dengan cara mengenalkan budaya sendiri ke masyarakat.

Dengan mengadakan pentas budaya, teman-teman bisa ikut serta mengenalkan budaya daerah asal.

Saat pentas budaya itu juga, teman-teman bisa belajar budaya daerah lain.

Nah, itu penjelasan tentang alasan pentingnya menjaga sikap bersatu dalam keberagaman bagi bangsa Indonesia.

----

Kuis!

Apa yang dimaksud dengan keberagaman?

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo.

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.