5 Proyek Kerja Paksa Belanda Terhadap Indonesia Beserta Lokasinya

By Niken Bestari, Kamis, 12 Januari 2023 | 09:30 WIB
Contoh proyek kerja paksa Belanda terhadap Indonesia. (Freepik)

Proyek Kerja Paksa Belanda Beserta Lokasi Tempatnya

Berikut ini adalah lima contoh proyek kerja paksa Belanda yang dilakukan di berbagai daerah:

1. Pembangunan jalan tol Anyer hingga Panarukan 1.000 km

Tempat: Anyer hingga Panarukan

Bentuk kerja paksa: Kerja membangun jalan tanpa digaji dengan layak.

2. Pembangunan stasiun kereta api

Tempat: Semarang - Yogyakarta, Batavia - Bogor, Surabaya - Malang

Bentuk kerja paksa: Kerja membangun stasiun kereta api tanpa digaji dengan layak.

3. Pembangunan rel kereta api

Tempat: Di berbagai daerah di pulau Jawa

Bentuk kerja paksa: Kerja membangun jalur rel kereta api tanpa digaji dengan layak.

Baca Juga: Deskripsi Perjuangan Indonesia Sejak Masa Penjajahan Hingga Sekarang