2. Munculnya beragam tren sosial yang merusak jati diri bangsa.
Perkembangan IPTEK dan media sosial yang berjalan seiring dengan hubungan sosial memberikan kemudahan mengakses dan mengikuti tren sosial di kancah internasional.
Sayangnya, ada beragam tren media sosial yang tidak sejalan dengan jati diri bangsa Indonesia.
3. Perkembangan golongan masyarakat yang memicu terjadinya diskriminasi.
Hubungan internasional juga memengaruhi perkembangan golongan masyarakat, yang juga dapat memicu terjadinya diskriminasi.
4. Banyak rakyat yang meniru gaya hidup individualisme.
Gaya hidup individualisme yang didapatkan dari budaya luar negeri dapat masuk dan memengaruhi masyarakat Indonesia.
Padahal rakyat Indonesia harus tetap melestarikan nilai kekeluargaan dan gotong royong.
5. Maraknya gaya hidup hedonism, atau gaya hidup mewah untuk mendapatkan validasi (pengakuan) dari orang lain.
Hubungan internasional memudahkan kegiatan ekspor impor yang mendukung perkembangan perekonomian negara.
Namun, dengan kemudahan tersebut, banyak orang memiliki keinginan untuk bersikap boros dan bergaya hidup mewah.
----
Kuis! |
Apa saja contoh hubungan internasional? |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
Lihat juga video ini, yuk!
----
Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo.
Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.