24 Contoh Perbuatan yang Menunjukkan Tanggung Jawab Warga Negara, Materi Kelas 5 SD

By Fransiska Viola Gina, Jumat, 20 Januari 2023 | 07:00 WIB
Contoh perbuatan yang menunjukkan tanggung jawab. (freepik/rawpixel-com)

- Membayar pajak demi pembangunan negara.

- Mengikuti kegiatan ronda malam di masyarakat.

- Menaati undang-undang dan peraturan yang berlaku di dalam negeri.

3. Mencintai Tanah Air

Contoh perbuatan yang menunjukkan tanggung jawab sebagai warga negara yang cinta tanah air, antara lain:

- Menggunakan bahasa Indonesia dengan baik dan benar. 

- Membeli produk dalam negeri atau produk UMKM. 

- Meningkatkan wawasan kebangsaan dan menanamkan rasa nasionalisme.

- Menjaga nama baik bangsa dan negara di dunia internasional.

- Mempelajari sejarah perjuangan para pahlawan dan menghargainya.

- Menghormati simbol-simbol negara, seperti lagu kebangsaan.

Baca Juga: 20 Wujud Tanggung Jawab Warga Negara Indonesia, Apa Saja Contohnya?