Cari Jawaban Kelas 4 SD Tema 6, Cara Memanfaatkan Tumbuhan dengan Bijak

By Grace Eirin, Kamis, 19 Januari 2023 | 12:30 WIB
Cara memanfaatkan tumbuhan dengan bijak. (Jatuphon Buraphon/Pexels)

Manfaat Sikap Bijak

Dengan menyeimbangkan hak dan kewajiban terhadap tumbuhan, manusia dapat mendapatkan keuntungan yang lebih besar dari alam. 

Contohnya, saat menebang pohon untuk kebutuhan papan dan barang kebutuhan, kita juga harus melakukan reboisasi. 

Reboisasi atau penanaman kembali ini tidak hanya akan memberikan oksigen bagi lingkungan, namun juga menyediakan habitat hewan dan menyeimbangkan alam. 

Ini dilakukan agar terjadi keseimbangan antara pemanfaatan tumbuhan dan upaya pelestariannya. 

Pelestarian tumbuhan juga akan berdampak baik bagi kehidupan manusia, hewan, dan tumbuhan lainnya. 

----

Kuis!

Apa saja manfaat tumbuhan?

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.