Tujuan didesain dengan sederhana dan bahasa singkat, padat, dan jelas supaya pembaca bisa mengerti isi poster dengan baik.
2. Menyajikan untuk mencapai satu tujuan pokok
Ciri-ciri poster berikutnya yaitu menyajikan satu ide.
Jika satu ide tersebut sudah tersampaikan, maka tujuan pokok dari poster juga demikian.
Misalnya, untuk tujuan kesehatan supaya tidak terkena demam berdarah.
Maka, poster tersebut akan menampilkan orang yang sedang melakukan pencegahan gigitan nyamuk, menutup bak mandi, dan melakukan fogging.
3. Memiliki warna menarik dan kontras
Ciri-ciri poster lainnya adalah selalu berwarna dan dibuat secara kreatif, sehingga orang-orang akan tertarik untuk melihatnya.
Selain itu, biasanya poster juga tidak memuat hanya satu warna, melainkan memiliki warna kontras.
Itu artinya, sebuah poster bisa saja memuat berbagai warna yang kemudian dikombinasikan.
4. Memiliki slogan
Baca Juga: Tujuan dan Cara Membuat Poster yang Menarik, Materi Kelas 3 SD Tema 5