- Berhati-hati terhadap orang yang baru dikenal lewat internet.
Kita harus melakukan hal-hal di atas karena generasi muda seperti kita ini sangat mudah terpengaruh kemajuan IPTEK.
Hal ini disebabkan karena kita cenderung bisa menggunakan iptek dengan baik daripada generasi sebelum kita.
Oleh sebab itu, jangan lupakan nilai-nilai luhur agama, budaya, serta nilai luhur Pancasila dalam menggunakan IPTEK.
Nah, itulah bentuk perilaku untuk menghadapi pengaruh kemajuan IPTEK di berbagai lingkungan. Semoga bisa bermanfaat, ya.
(Penulis: Rahwiku Mahanani)
----
Kuis! |
Apa yang dimaksud dengan pengetahuan dan teknologi? |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
Lihat juga video ini, yuk!
----
Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo.
Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.