Terlihat Mirip, Ini Pengertian Energi dan Sumber Energi Serta Jenisnya

By Amirul Nisa, Jumat, 3 Februari 2023 | 07:00 WIB
Kincir angin merupakan salah satu benda yang menghasilkan energi gerak dari sumber energi angin. (Carabo_Spain)

9. Energi Gravitasi

Ada juga energi gravitasi yang merupakan gaya yang mencoba menarik dua benda ke satu arah tertentu.

Pengertian Sumber Energi

Sumber energi merupakan segala sesuatu yang bisa menghasilkan energi, baik secara langsung atau melalui sebuah proses konversi.

Selain itu, sumber energi juga diartikan sebagai segala sesuatu di sekitar kita yang bisa menghasilkan energi baik kecil atau besar.

Sumber energi pun dibagi menjadi dua jenis, yaitu energi yang dapat diperbarui dan tidak dapat diperbarui.

Berikut penjelasan dua jenis sumber energi tersebut.

1. Sumber Energi Dapat Diperbarui

Sumber energi dapat diperbarui adalah energi yang tidak akan habis meski digunakan terus menerus.

Contoh bentuk energi ini adalah panas bumi, angin, bioenergi, sinar matahari, aliran air, gerakan, dan perbedaan suhu pada lapisan laut.

2. Sumber Energi Tak Dapat Diperbarui

Baca Juga: 10 Kelebihan dan Kekurangan Energi Tak Terbarukan Beserta Contohnya