25 Contoh Sikap Selektif Terhadap Pengaruh Kemajuan Iptek di Berbagai Bidang

By Niken Bestari, Senin, 6 Februari 2023 | 13:00 WIB
Cermati 25 contoh sikap selektif terhadap kemajuan Iptek di berbagai bidang Indonesia. (Freepik)

Bobo.id - Kemajuan Iptek dapat memberikan dampak positif dan negatif bagi suatu bangsa. Dampak positif kemajuan Iptek salah satunya adalah membantu memajukan negara di berbagai aspek kehidupan.

Namun, jika tidak diawasi dengan baik, kemajuan Iptek dapat dengan buruk mempengaruhi tatanan negara. Sehingga, perlu dilakukan upaya berupa sikap selektif terhadap pengaruh kemajuan Iptek di berbagai bidang.

Bidang-bidang utama yang dipengaruhi kemajuan Iptek antara lain adalah bidang politik, ekonomi, sosial budaya, hukum, dan pertahanan keamanan negara. Berikut ini adalah contoh upaya sikap selektif terhadap pengaruh buruk kemajuan Iptek.

Sikap Selektif Terhadap Kemajuan Iptek

a. Bidang Politik

1. Mempertahankan ideologi Pancasila.

2. Kukuh menjadikan Pancasila dan UUD 1945 sebagai konstitusi politik tertinggi.

3. Melaksanakan sistem demokrasi Pancasila dengan baik.

4. Mengawasi organisasi politik yang melenceng dari Pancasila.

5. Pemerintah memberikan teladan untuk menjalankan asas politik sesuai Pancasila.

b. Bidang Ekonomi

Baca Juga: 7 Sikap Selektif Terhadap Pengaruh Kemajuan IPTEK di Bidang Ekonomi dan Penjelasannya