5 Hewan Tinggi di Dunia, Ada yang Tingginya Lebih dari 5 Meter

By Iveta Rahmalia, Jumat, 10 Februari 2023 | 18:00 WIB
Jerapah adalah hewan tertinggi di dunia. (Public Domain)

5. Rusa Alaska

Teman-teman pernah melihat rusa alaska? Tinggi bisa mencapai 2,2 m jika diukur sampai ke bahu.

Beratnya bisa mencapai 700 kg dan dapat makan hingga 31 kg.

Baca Juga: Hewan Pintar yang Tubuhnya Lentur, Ini 5 Fakta Unik Kukang

Makanannya adalah lumut, buah pinus, tanaman air, dan semak-semak.

Rusa alaska adalah salah satu hewan tinggi di dunia. (Public Domain)

----

Kuis!

Berapa tinggi beruang grizzly jika berdiri dengan dua kaki?

Petunjuk: cek di halaman 2!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id. Ikuti juga keseruan rangkaian acara ulang tahun Majalah Bobo yang ke-50 di majalah, website, dan media sosial Majalah Bobo, ya! #50TahunMajalahBobo2023