Jadi, jenis permintaan ini menunjukan bahwa konsumen tidak memiliki kemampun untuk membeli barang atau jasa yang dibutuhkan tersebut.
Contoh Permintaan Absolut
- Rudi ingin membeli laptop baru karena miliknya sudah rusak. Namun, ia tidak membeli karena tidak memiliki cukup uang.
- Motor ayah sudah rusak dan ingin membeli yang baru. Namun, ayah tidak membelinya karena tidak memiliki cukup uang.
Nah, itu penjelasan tentang jenis permintaan berdasarkan daya beli konsumen yang dibagi menjadi tiga jenis berbeda.
----
Kuis! |
Apa yang dimaksud dengan permintaan? |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
Lihat juga video ini, yuk!
----
Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo.
Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.
Ikuti juga keseruan rangkaian acara ulang tahun Majalah Bobo yang ke-50 di majalah, website, dan media sosial Majalah Bobo, ya! #50TahunMajalahBobo2023