Bobo.id - Teman-teman, adalah di antara kamu ada yang tinggal di Kabupaten Tabanan?
Kabupaten Tabanan terletak di Provinsi Bali, memiliki luas wilayah 839,33 km² dengan potensi unggulan Kabupaten Tabanan adalah bidang pertanian.
Dalam buku tematik kelas 4 SD tema 8 halaman 34, kita akan menemukan teks yang berjudul 'Kabupaten Tabanan'.
Setelah membaca teksnya, teman-teman akan menemukan beberapa soal yang harus dijawab. Berikut ini kunci jawaban dan penjelasannya.
1. Apa saja kegiatan ekonomi di Kabupaten Tabanan?
a. Produksi
b. Distribusi
Jawaban:
Berdasarkan teks, diketahui wilayah Kabupaten Tabanan digunakan sebagai lahan persawahan sehingga dikenal sebagai daerah agraris.
Sebagian besar penduduk Kabupaten Tabanan ini bermata pencaharian sebagai petani.
Sedangkan kegiatan ekonomi di Kabupaten Tabanan selain di bidang pertanian antara lain sebagai berikut.
Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 4 SD Tema 8, Apa yang Dimaksud Pekerja Jasa?