5 Strategi untuk Mengatasi Ancaman Integrasi Nasional di Bidang Sosial Budaya

By Fransiska Viola Gina, Sabtu, 11 Maret 2023 | 13:00 WIB
Strategi mengatasi ancaman integrasi nasional di bidang sosial budaya. (freepik)

Menerapkan nilai-nilai Pancasila dapat memudahkan bangsa Indonesia dalam menyaring budaya yang tidak sesuai.

Selain itu, kita juga bisa menyaring dengan menambah wawasan, menerapkan norma yang berlaku, dan menanamkan cinta tanah air. 

Dengan menerapkan sikap itu dalam kehidupan sehari-hari, maka budaya asli bangsa Indonesia tidak tergerus oleh budaya luar.

Nah, itulah beberapa strategi untuk mengatasi ancaman integrasi sosial di bidang sosial budaya. Semoga bisa bermanfaat, ya!

----

Kuis!

Apa yang dimaksud dengan integrasi nasional?

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id. 

Ikuti juga keseruan rangkaian acara ulang tahun Majalah Bobo yang ke-50 di majalah, website, dan media sosial Majalah Bobo, ya! #50TahunMajalahBobo2023