11 Kota di Indonesia yang Dilalui Garis Khatulistiwa dan Pengaruhnya

By Niken Bestari, Selasa, 21 Maret 2023 | 08:00 WIB
Negara-negara yang dilalui garis khatulistiwa memiliki iklim tropis. (pxfuel)

Bobo.id - Tahukah teman-teman kota mana saja yang dilalui garis khatulistiwa di Indonesia?

Garis Khatulistiwa adalah garis lintang nol atau garis imajiner di permukaan bumi yang memisahkan bumi menjadi dua bagian, yaitu Belahan Bumi Utara dan Belahan Bumi Selatan.

Garis Khatulistiwa melintasi beberapa kota di Indonesia, di antaranya:

1. Pontianak

2. Palangkaraya

3. Sampit

4. Pangkalan Bun

5. Balikpapan

6. Tarakan

7. Nunukan

8. Ternate

Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 3 SD Tema 5, Apakah yang Dimaksud Garis Khatulistiwa?