8 Unsur-Unsur Lingkaran Beserta Penjelasan Gambarnya, Materi Kelas 8 SMP

By Grace Eirin, Jumat, 12 Mei 2023 | 08:30 WIB
Unsur-unsur lingkaran dan penjelasannya dalam gambar. (Freepik)

Bobo.id - Dalam pelajaran matematika, teman-teman mengenal beragam bangun datar, salah satunya bangun lingkaran. 

Dilansir dari Encyclopedia Britannica, lingkaran adalah bangun datar yang tersusun dari kurva dan bukan garis lurus sehingga tidak termasuk poligon.

Berbeda dengan bangun datar lainnya, berikut ini beberapa sifat yang dimiliki bangun datar lingkaran. 

Bangun datar lingkaran juga memiliki unsur-unsur yang menyusun bangun tersebut.

Pada pelajaran matematika kelas 8 SMP, terdapat soal berbunyi, sebutkan unsur-unsur lingkaran dan jelaskan dalam bentuk gambar! 

Yuk, temukan kunci jawaban pertanyaan tersebut dari penjelasan berikut ini!

Unsur-Unsur Lingkaran

Perhatikan gambar bangun lingkaran di bawah ini yang sudah dilengkapi dengan beberapa unsur yang dimilikinya. 

Gambar unsur-unsur lingkaran. (Bobo.id/Grace E.)

Setelah memperhatikan gambar lingkaran di atas, mari simak keterangan masing-masing huruf yang tertera pada bangun lingkaran tersebut. 

- Titik O disebut titik pusat lingkaran, 

Baca Juga: Cara Menghitung Kombinasi Empat Operasi dalam Soal Matematika

- Garis OA, OB, OC, dan OD disebut jari-jari lingkaran,