Mengenal Hewan Aves, dari Pengertian, Ciri-Ciri, hingga Contohnya

By Amirul Nisa, Kamis, 18 Mei 2023 | 09:30 WIB
Ayam hutan adalah jenis hewan endemik yang termasuk jenis aves. (Creative Commons/I Nyoman Suantara)

Kasuari Gelambir Ganda

Ada juga jenis hewan kasuari gelambir ganda merupakan jenis burung berukuran besar.

Hewan ini bisa memiliki berat 60 hingga 85 kilogram dengan tinggi 1,6 meter.

Meski termasuk jenis burung, kasuari tidak bisa terbang karena tubuhnya yang terlalu besar.

Karena itu, hewan ini memiliki kemampuan berlari yang sangat cepat.

Nah, itu penjelasan tentang jenis hewan aves yang memiliki ciri adanya sayap dan sebagian besar bisa terbang,

(Foto: Creative Commons/I Nyoman Suantara)

----

Kuis!

Apa yang dimaksud hewan aves?

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id. 

Ikuti juga keseruan rangkaian acara ulang tahun Majalah Bobo yang ke-50 di majalah, website, dan media sosial Majalah Bobo, ya! #50TahunMajalahBobo2023