Mengenal Dampak dan Faktor Pendorong Terjadinya Urbanisasi, Materi IPS

By Amirul Nisa, Sabtu, 3 Juni 2023 | 10:30 WIB
Wilayah perkotaan tempat urbanisasi terjadi. (Brisbane Local Marketing/Unsplash)

Minimya fasilitas sosial seperti jenjang pendidikan, kesehatan, olahraga, dan hiburan membuat banyak orang di desa cenderung memilih pindah ke kota.

Itu beberapa faktor yang menjadi penyebab urbanisasi terjadi dan memberikan dampak yang buruk di area kota serta desa.

----

Kuis!

Di mana urbanisasi bisa terjadi?

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id. 

Ikuti juga keseruan rangkaian acara ulang tahun Majalah Bobo yang ke-50 di majalah, website, dan media sosial Majalah Bobo, ya! #50TahunMajalahBobo2023