Apa Saja Fungsi Lambung Manusia? Ini Penjelasannya

By Amirul Nisa, Kamis, 8 Juni 2023 | 08:00 WIB
Lambung manusia memiliki beberapa fungsi penting selain mencerna makanan. (brgfx)

Bobo.id - Saluran pencernaan manusia terdiri dari banyak organ yang salah satunya adalah lambung.

Sebagai bagian dari saluran pencernaan, apa saja fungsi lambung manusia?

Pada materi biologi kali ini, kita akan belajar tentang beragam fungsi dari lambung.

Lambung

Lambung adalah organ pencernaan yang jadi tempat makanan diolah setelah melalui kerongkongan.

Organ ini terletak di sisi kiri perut bagian atas dengan ukuran yang berbeda pada setiap orang.

Pada bagian bawah organ ini langsung tersambung dengan salah satu bagian dari usus halus yaitu usus dua belas jari.

Lambung manusia terbuat dari lapisan otot polos yang berbentuk pipih.

Otot pada lambung berbeda dengan otot lainnya yang bekerja di bawah kendali, sedangkan otot lambung bekerja secara otomatis.

Jadi, otot di lambung akan bekerja meski manusia dalam keadaan tidak sadar.

Lalu apa saja yang dikerjakan oleh lambung, berikut akan dijelaskan fungsi dari lambung.

Fungsi Lambung

Organ lambung memiliki beberapa fungsi yang tidak hanya untuk mencerna makanan. Berikut beberapa fungsi lambung

Baca Juga: Organ Pencernaan yang Menghasilkan Enzim saat Mengolah Makanan, Materi IPA