10 SMP Negeri Terbaik di Jakarta Timur Versi Kemendikbud, Ada Sekolahmu?

By Fransiska Viola Gina, Kamis, 8 Juni 2023 | 15:30 WIB
Daftar SMP negeri terbaik di Kota Jakarta Timur versi Kemendikbud. (freepik)

Sekolah yang sudah mendapatkan akreditasi A ini menggunakan Kurikulum 2013 untuk pembelajarannya dengan masuk 5 hari.

9. SMP Negeri 52

SMP Negeri 52 berlokasi di Jalan Cipinang Elok II, Cipinang Muara, Kecamatan Jatinegara, Kota Jakarta Timur, DKI Jakarta.

Berdasarkan data Kemdikbud, SMP Negeri 52 Jakarta ini mendapatkan nilai indeks integritas mencapai 98,12.

Sekolah yang sudah mendapatkan akreditasi A ini menggunakan Kurikulum 2013 untuk pembelajarannya dengan masuk 5 hari.

10. SMP Negeri 92

SMP Negeri 92 terletak di Jalan Perhubungan XII Rawamangun, Jati, Kecamatan Pulo Gadung, Kota Jakarta Timur, DKI Jakarta.

Berdasarkan data Kemdikbud, SMP Negeri 92 Jakarta ini mendapatkan nilai indeks integritas mencapai 98,06.

Sekolah yang sudah mendapatkan akreditasi A ini menggunakan Kurikulum 2013 untuk pembelajarannya dengan masuk 5 hari.

Nah, itulah daftar SMP negeri terbaik di Kota Jakarta Timur versi Kemendikbud. Adakah sekolah pilihanmu? 

Baca Juga: 5 Daftar SMP Negeri Favorit di Kota Medan, Ada yang Jadi Pilihanmu?

----

Kuis!

Berapa indeks integritas SMP Negeri 255 Jakarta?

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id. 

Ikuti juga keseruan rangkaian acara ulang tahun Majalah Bobo yang ke-50 di majalah, website, dan media sosial Majalah Bobo, ya! #50TahunMajalahBobo2023