5 SMP Negeri Terbaik di Lubuklinggau Versi Kemendikbud, Ada Calon Sekolahmu?

By Grace Eirin, Rabu, 5 Juli 2023 | 14:30 WIB
SMP negeri terbaik di Kota Lubuklinggau versi Kemendikbud. (Freepik)

Penyelenggaraan kegiatan belajar-mengajar di sekolah ini dilakukan selama 6 hari dalam seminggu. 

Fasilitas yang tersedia di SMP Negeri 7 Lubuklinggau antara lain 17 ruang kelas, laboratorium, perpustakaan, lapangan olahraga, dan akses internet.

5. SMP Negeri 9 Lubuklinggau 

SMP Negeri 9 Lubuklinggau berlokasi di Jalan Raya Air Temam, Air Temam, Kecamatan Lubuklinggau Selatan I, Kota Lubuklinggau

Menurut data Kemendikbud, sekolah ini telah terakreditasi A dan menggunakan kurikulum SMP 2013. 

Penyelenggaraan kegiatan belajar-mengajar di sekolah ini dilakukan selama 6 hari dalam seminggu. 

Fasilitas yang tersedia di SMP Negeri 9 Lubuklinggau antara lain 28 ruang kelas, laboratorium, perpustakaan, lapangan olahraga, dan sebagainya.

----

Kuis!

Kapan diselenggarakannya daftar ulang PPDB SMP di Kota Lubuklinggau?

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id. 

Ikuti juga keseruan rangkaian acara ulang tahun Majalah Bobo yang ke-50 di majalah, website, dan media sosial Majalah Bobo, ya! #50TahunMajalahBobo2023