8 Fakta Unik General Sherman, Pohon Tertua dan Terbesar di Dunia

By Amirul Nisa, Rabu, 12 Juli 2023 | 16:00 WIB
Berbagai fakta unik tentang Pohon General Sherman yang terkenal. (national park)

Selain pohon tertua, General Sherman juga menjadi pohon terbesar di dunia, lo.

Pohon ini memiliki tinggi 83,8 meter dan diameter batang sekitar 11 meter.

3. Diberi Nama General Sherman

Pohon ini memang memiliki nama yang unik, dan bukan merupakan nama ilmiah atau nama spesiesnya.

Nama ini diberikan sebagai bentuk menghormati Jenderal William Tecumseh Sherman, seorang tokoh penting dalam Perang Saudara Amerika.

4. Masih Terus Tumbuh

Meski sudah berusia ribuan tahun, ternyata General Sherman masih terus tumbuh, lo.

Jadi, bisa saja suatu saat ukuran pohon ini akan bertambah besar, lo.

Berdasarkan pengamatan, pohon ini selalu bertambah satu meter kubik kayu baru pada volume batangnya di setiap tahun.

5. Punya Daun Kecil

Meski pohon ini sangat besar, ternyata daun-daun dari pohon ini justru cukup kecil, lo.

Baca Juga: Terlihat Unik seperti Pelangi, Apa itu Pohon Rainbow Eucalyptus?