Namun, kita juga berpindah tempat seperti ketika berjalan dari satu tempat ke tempat lainnya atau ketika melompat.
Bersumber dari Kompas.com, gerak lokomotor membutuhkan mekanisme yang disebut pendorong dan kontrol.
Contoh gerak lokomotor dalam sepak bola, yakni:
- Berlari;
- Berjalan;
- Melompat.
2. Gerak Non-lokomotor
Kebalikan dari sebelumnya, gerak non-lokomotor adalah gerakan yang tidak disertai dengan perpindahan tempat.
Ini artinya, bagian tubuh tertentu akan melakukan gerakan, tetapi posisi tubuh tetap berada di tempatnya.
Memutar pergelangan tangan dan kaki, menggerakkan leher merupakan bentuk gerak non-lokomotor saat pemanasan.
Sementara itu, memutar benda saat melihat bola melewati seorang pemain juga termasuk gerak non-lokomotor.
Contoh gerak non-lokomotor dalam sepak bola, yakni:
Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 4 SD Tema 3, Contoh Gerakan Non-Lokomotor dalam Olahraga