5 Fakta Unik Burung Ribbon Tailed Astrapia yang Banyak Ditemukan di Papua

By Amirul Nisa, Minggu, 13 Agustus 2023 | 15:30 WIB
Mengenal spesies burung unik Ribbon Tailed Astrapia dari fakta uniknya. (Creative Commons/gailhampshire)

Pola perilaku ini memainkan peran penting dalam menjaga keseimbangan ekosistem hutan pegunungan.

4. Punya Tarian Unik

Spesies burung Ribbon Tailed Astrapia memiliki pola tarian unik yang selalu dilakukan oleh burung jantan.

Burung jantan akan menarik dengan sangat menarik terlebih dengan adanya ekor putih panjangnya.

Hewan ini melakukan tarian untuk menarik perhatian para burung betina selama musim berkembang biak.

Tarian yang dilakukan ini juga menjadi daya tarik bagi banyak peneliti untuk mengamati hewan ini.

5. Ancaman Terhadap Kehidupan

Sayangnya, seperti banyak spesies burung lainnya, Burung Ribbon Tailed Astrapia juga menghadapi berbagai ancaman terhadap kelangsungan hidupnya.

Burung ini mengalami masalah dengan adanya penebangan liar serta perburuan ilegal untuk diperdagangkan.

Sehingga kini, upaya konservasi dilakukan untuk melindungi spesies burung satu ini.

Kini, ada banyak organisasi yang melakukan perlindungan pada jenis hewan ini untuk mencegah terjadinya kepunahan.

Baca Juga: 6 Fakta Unik Anjing Corgi, Hewan Peliharaan Bertubuh Mungil