15 Contoh Peluang Penerapan Pancasila di Lingkungan Pendidikan

By Grace Eirin, Kamis, 7 September 2023 | 13:00 WIB
Contoh peluang penerapan Pancasila di lingkungan sekolah. (Pixabay)

Dengan menerapkan nilai Pancasila seperti di atas, kita dapat mewujudkan persatuan dan kesatuan masyarakat dari lingkup pendidikan. 

Contoh Peluang Penerapan Pancasila di Lingkungan Pendidikan

Berikut ini beberapa contoh peluang penerapan Pancasila di lingkungan pendidikan. 

1. Adanya pelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan di sekolah. 

2. Pancasila dapat membantu membentuk karakter siswa. 

3. Belajar menghadapi perbedaan di sekolah. 

4. Menerapkan sikap toleransi dengan teman. 

5. Menghormati hak setiap individu. 

6. Koperasi siswa yang mengutamakan kejujuran. 

7. Adanya keberagaman daerah asal. 

8. Adanya praktik demokrasi dalam pemilihan ketua kelas. 

9. Belajar berdiskusi di kelas bersama teman. 

Baca Juga: Karakter Kehidupan Masyarakat yang Sesuai dengan Nilai-nilai Pancasila