Cara Menghitung Luas dan Keliling Setengah Lingkaran, Materi Kelas 6 SD

By Grace Eirin, Jumat, 8 September 2023 | 10:30 WIB
Rumus dan cara menghitung luas dan keliling bangun setengah lingkaran. (Digital Buggu/pexels)

Luas setengah lingkaran = ½ × π × r2

Keterangan: 

π = 22/7 atau 3,14

r = jari-jari lingkaran

Contoh soal

Sebuah lingkaran memiliki jari-jari 14 cm, hitunglah luas setengah lingkaran tersebut!

Jawab:

Luas setengah lingkaran = ½ × π × r2

Luas setengah lingkaran = ½ × 22/7 × 14 × 14 

Luas setengah lingkaran = 308 cm2

Menghitung Keliling Setengah Lingkaran

Sama seperti cara menghitung luas setengah lingkaran, rumus keliling setengah lingkaran juga harus dibagi dua. 

Baca Juga: Cara Menghitung Luas dan Keliling Segitiga, Materi Kelas 6 SD