Upaya Pencegahan Pelanggaran Hak dan Kewajiban di Lingkungan Keluarga

By Fransiska Viola Gina, Senin, 18 September 2023 | 20:00 WIB
Upaya pencegahan pelanggaran hak dan kewajiban di lingkungan keluarga. (freepik)

1. Anak tidak menghormati orang tua.

2. Orang tua tidak memberikan uang jajan pada anak.

3. Orang tua tidak memberikan fasilitas pendidikan pada anak.

4. Anak tidak mau mendengarkan nasihat orang tua

5. Kakak tidak memberikan ruang privasi ke adiknya.

6. Anggota keluarga membuang sampah sembarangan.

7. Tidak mematikan keran saat tidak digunakan.

8. Tidak berbicara sopan pada orang yang lebih tua.

9. Berkata bohong pada anggota keluarga.

10. Tidak menjaga kebersihan rumah.

Pencegahan Pelanggaran Hak dan Kewajiban

Agar pelanggaran hak dan kewajiban di keluarga tidak terjadi, maka perlu langkah pencegahan, sebagai berikut:

Baca Juga: Bagaimana Cara Mencegah Pelanggaran Hak dan Kewajiban di Lingkungan Sekolah?