11. Tidak merusak fasilitas umum dengan berbagai cara termasuk membuat kotor.
12. Tidak menghalangi hak orang lain untuk berekspresi.
13. Tidak melakukan tindak diskriminasi pada orang lain di mana pun kita berada.
14. Menjaga kebersihan diri dan lingkungan di sekitar kita.
15. Tidak mengganggu orang lain yang sedang beribadah atau melakukan upacara adat.
16. Meminta izin saat akan menggunakan barang orang lain.
17. Mengetuk pintu dan mengucap salam saat bertamu di rumah orang.
18. Tidak menghina penampilan atau kepribadian sesorang.
19. Tidak membuat kegaduhan di tempat umum.
20. Tidak menyerobot antrean.
Berbagai contoh tentang norma kesopanan ini memang tidak bersifat tertulis namun harus teman-teman pahami.
Baca Juga: Mengenal 4 Jenis Norma di Masyarakat serta Sanksi Bagi yang Melanggar