20 Dampak Positif dan Negatif Globalisasi dalam Bidang Kesenian, Materi Kelas 6 SD

By Grace Eirin, Selasa, 3 Oktober 2023 | 09:00 WIB
Adanya globalisasi memberikan dampak positif dan negatif dalam bidang kesenian. (Balázs Kétyi/Unsplash)

3. Banyak orang semakin menghargai seni. 

4. Munculnya beragam pekerjaan yang berhubungan dengan seni. 

5. Banyak negara mulai memajukan industri kreatif di bidang kesenian

6. Alat pendukung dalam menciptakan seni semakin canggih. 

7. Kegiatan ekonomi mulai berjalan di bidang kesenian. 

8. Seniman semakin dihargai. 

9. Pengenalan seni semakin mudah. 

10. Teknologi dan media sosial memudahkan seniman. 

Dampak Negatif Globalisasi dalam Bidang Kesenian

Berikut ini contoh dampak negatif globalisasi bagi bidang kesenian. 

1. Kesenian tradisional mulai terlupakan. 

2. Seniman tradisional kehilangan kesempatan untuk berkarya. 

Baca Juga: 20 Dampak Positif dan Negatif Globalisasi bagi Hubungan Antarnegara, Materi Kelas 6 SD