Berikut ini beberapa contoh lain cara melestarikan keberagaman budaya sebagai pelajar.
1. Berteman dengan semua teman tanpa membedakan daerah asalnya.
2. Mau belajar bahasa daerah lain.
3. Mengenal beragam lagu daerah.
4. Belajar memainkan alat musik tradisional di sekolah.
5. Mengikuti ekstrakurikuler kesenian tradisional.
6. Memakai batik pada hari tertentu.
7. Mengenal upacara adat dari daerah lain.
8. Belajar tentang keunikan masing-masing daerah di Indonesia.
9. Mengajak teman-teman di sekolah untuk berlibur ke museum budaya.
10. Menggunakan pakaian adat pada Hari Kartini.
Baca Juga: 10 Dampak Positif Melaksanakan Kewajiban di Sekolah, Materi Kelas 4 SD