3. Berhak memegang teguh prinsip.
4. Berhak menegakkan persamaan hak.
5. Berhak tidak mendapatkan paksaan.
6. Berhak memilih dan dipilih dalam pemilu.
7. Berhak aktif dalam musyawarah.
8. Berhak mendapatkan kemerdekaan berkumpul.
9. Berhak atas jaminan hukum.
10. Berhak mendapatkan keadilan.
Kewajiban Warga Negara dalam Demokrasi
Berikut ini beberapa contoh kewajiban warga negara dalam demokrasi di lingkungan masyarakat.
1. Wajib menghormati pendapat orang lain.
2. Wajib menghormati perbedaan pendapat.
Baca Juga: Contoh Hak Anak dalam Demokrasi di Keluarga, Materi Kelas 4 SD